Bimbingan PiES Potensi Diri
Bimbingan PiES Potensi Diri
Program wajib dari Graha Qur’an Madani dalam menemukan, menggali dan melejitkan potensi diri santri yang di fokuskan pada santri tingkat SMP dan SMA.
Santri dan wali santri akan mendapatkan pemahaman mengenai kelemahan dan kelebihan diri meliputi 21 titik potensi Diri seseorang. Penemuan potensi diri melalui Tes PiESPotensi Diri dengan menggunakan sidik jari dan tes tulis.
Donasi Program Potensi Diri
Rek BSI 751 511 5611an. Yayasan Didik Madani
GQ Peduli – Graha Qur’an Peduli